INSPIRADIO TALKSHOW bersama PENYULUH PAJAK

**HALO SOBAT INSPIRATIF
Salam inspiradio - inspirasi tanpa batas

Sobat, ada kabar baik untuk kita semua.
Pada hari senin tanggal 28 maret, Inspiradio mengadakan acara talkshow bersama Penyuluh Pajak dengan tema “SOSIALISASI PAJAK UNTUK PEMULA”
Kamu bisa nitip pertanyaan apapun seputar pajak melalui kolom replay/kolom diskusi di bawah ini mulai sekarang.

Jadi buat kamu yang masih bingung atau mau kepo2 soal perpajakan, yuk, lemparkan pertanyaan kamu dgn reply post ini disini yaa … Yang nanti akan dijawab langsung oleh para kakak2 pegawai/penyuluh pajak nya.

Kita tunggu pertanyaan seru kalian disini yaa …

1 Like

menarik min. mohon di infokan di groul waktu talkshow.

Kalau dr kerja kantoran setahun 50 juta

Terus jualan omset 10M setahun

Ptkp nya yang mana ya? 50% atau 48 juta atau…?

1 Like

nitip min:

  1. siapa aja yg sdh harus bayar pajak?

  2. klo ga salah pajak utk UMKM itu 1%, klo usahanya merugi tetep bayar pajak ga ya?

Apakah benar bahwa pph untuk UMKM dengan penghasilan dibawah 500jt pertahun akan dihapuskan?
Jika benar adanya, kapan akan disahkan peraturan tersebut?
Lalu apakah akan ada perubahan limit lagi untuk kedepannya? Alasannya?

1 Like

dihaouskan dannkembali ke peraturan lama uu pph pasal 17 ayat 1 yarif 22%.dan ada potongan 50% untuknkmset sampai dengan 4,8m.

@zul menjawab
no 1.yg penghasilannya melebihi PTKP
no 2. ada tadi di komentar sebelumnya

1 Like

minsekalian jelasin untuk oelaporan SPT min. terima kasih